08.09
| Diposting oleh
Rivaldi Akbar S
|
Para peneliti mengatakan bahwa lelaki yang menggunakan ganja berisiko mengalami gangguan pada kesuburannya.
Dalam studi terbesar di dunia untuk menyelidiki bagaimana faktor gaya hidup yang umum mempengaruhi ukuran dan bentuk sperma, sebuah tim peneliti dari Universitas Sheffield dan Manchester juga menemukan bahwa sampel ukuran dan bentuk sperma lebih buruk dalam sampel ejakulasi yang diambil selama musim panas, tapi lebih baik pada lelaki yang tidak melakukan aktivitas seksual selama lebih dari enam hari.
Untuk penelitian ini, seperti dilansir dari Zeenews, para ilmuwan merekrut 2.249 orang dari 14 klinik kesuburan di Inggris. Peserta diminta untuk mengisi kuesioner tentang riwayat kesehatan dan gaya hidupnya.
Data yang dapat diandalkan tentang morfologi sperma hanya tersedia pada 1.970 lelaki, sehingga para peneliti membandingkan informasi yang dikumpulkan dari 318 lelaki yang menghasilkan sperma dengan ukuran dan bentuk sperma normal ternyata kurang dari empat persen, sementara kelompok kontrol dari 1.652 orang di atas empat persen.
Lelaki yang memproduksi ejakulasi kurang dari empat persen sperma normal, hampir dua kali lebih mungkin telah menghasilkan sampel di musim panas (Juni sampai Agustus), atau jika mereka berusia lebih muda dari 30 tahun, telah menggunakan ganja dalam periode tiga bulan sebelum ejakulasi.
Pendapat serupa juga pernah dikemukakan oleh Prof. DR. Dr. Wimpie Pangkahila, Sp. And. Ia mengatakan bahwa penggunaan ganja bisa menimbulkan beberapa efek pada kesehatan reproduksi lelaki antara lain kadar testoteron menurun, kualitas sperma yang buruk dan jumlah sperma yang sedikit.
Tak hanya itu, tambah dia, ganja juga bisa mengakibatkan pembesaran payudara lelaki, tapi ukuran testis mengecil. Akibatnya, dorongan seksual pun menurun dan bisa menyebabkan disfungsi ereksi.
Langganan:
Posting Komentar
(Atom)
Popular Posts
-
How To Make Es Pisang Coklat Es pisang lapis coklat , pisang agak sedikit beku dengan balutan coklat nikmat. Sebenarnya makanan ini be...
-
Bahan yang di butuhkan : 1 liter Santan 100 gr Tepung hunkwe 200 gr Gula pasir Pewarna makanan Garam secukupnya Cara membuat Es...
-
Jika kamu sering menonton TV, pasti kamu sudah tak asing lagi dengan iklan produk herbal kecantikan. Yap, iklan Mastin, iklan yang dikena...
-
kabar gembira untuk kita semua.... kulit manggis, kini ada ekstraknya...... mastin hadir, dan rawat tubuh kita .... Jadikan...
-
Bagi yang pernah nonton spongebob squarepants pasti tau dengan nama krabby patty(burger), makanan paling poluler dalam film spongebob. D...
All My Blog
Kunjungi Juga Blog Lain Saya
Tips & Trick Komputer dan Jaringan
Tips & Trick Blogger
Cheat Semua Game
Cheat AQW 2015
Cara Membuat Antena Wifi dari Bahan Bekas
Tips Memanfaatkan Barang - Barang Bekas
Indonesia Islamic Fighters
Mobile info
Download Crack Aplikasi
Lucid Dream
Beli Game Murah
Download Template Dark
Download Template Anime
Cheat Plane Vs Zombie 100% Work
Cara Mengatur Konvigurasi Bios
0 komentar:
Posting Komentar